Ini adalah beberapa tips mengenai perawatan Smartphone Android Anda dari beberapa sumber.
1. Tips Membebaskan Ponsel Android Dari virus
Beberapa cara untuk membebaskan ponsel anda dari virus:
- Kunci selalu smartphone Anda dengan menggunakan kode sandi (password) untuk mengakses perangkat komunikasi Anda
- Tidak menyimpan data INFORMASI pribadi Anda d smartphone Anda
- Matikan layanan geo – location
- Aktifkan sistem proteksi password Anda
- Hapus foto – foto pribadi yang tidak ingin Anda sebarkan
- Hindari menginstal Aplikasi dari Pengembang yang tidak di kenal
- Cermati Aplikasi yang ingin Anda unduh dan instal
- Hindari masukkan data pribadi Anda saat mengklik sebuah link di E-mail
- Instal Aplikasi keamanan dan aktifkan program Ativirus di smartphone android Anda
- Matikan Aplikasi yang tidak Anda gunakan lagi
- Kurangi Kecerahan layar smartphone Anda
- Matikan live Wallpaper di smartpjone Anda
- Gunakan Mobile Network seperlunya
3. Tips Merawat Baterai Android
- Gunakan baterai Smartphone Anda dalam keadaan full
- Chas 12 – 16 jam pada awal Anda membeli Smartphone Anda
- Matikan saat Anda ingin mengecas Smartphone Anda
- Tunggu sampai full lalu cabut chasan dari Smartphone Anda
Nah, ini saja tips yang dapat saya tulis pada kesempatan berbahagia ini, semoga dibanyak waktu lain nanti saya dapat menulis tips-tips lainnya mengenai smartphone. Hanya sekian demikian, semoga bermanfaat, akhirulkalam, wassalam.
0 Response to "Beberapa Tips Mengenai Perawatan Android"
Posting Komentar